image description
  • dibaca sebanyak 127 kali
  • diunduh sebanyak 485 kali
Baca Unduh
eModul

Bahasa Indonesia Kelas XI KD 3.20

Hallo anak-anak, bagaimana kabar kalian? Semoga kalian tetap semangat dalam
belajar. Berjumpa dalam modul pembelajaran Bahasa Indonesia. Dalam modul ini
akan dibahas hakikat fiksi, jenis-jenis fiksi, hakikat novel dan puisi, dan yang
terakhir unsur-unsur novel dan puisi.
Apakah kalian pernah membaca novel? Cerpen? Roman? Ketiganya merupakan
fiksi. Apakah puisi termasuk ke dalam fiksi? Di dalam buku Pengkajian Puisi,
Pradopo (2014: 4—5) menyatakan bahwa pada waktu sekarang, sering orang
tidak dapat membedakan antara puisi dan prosa jika hanya melihat bentuk
visualnya sebagai karya tulis.

Bagikan:

KoleksiInfografis